Directory Image
This website uses cookies to improve user experience. By using our website you consent to all cookies in accordance with our Privacy Policy.

Tips Memilih Buah Kaleng yang Aman untuk Kesehatan

Author: Fresha Simy
by Fresha Simy
Posted: Feb 22, 2019

Di zaman yang serba modern seperti sekarang ini manusia memang dituntut untuk hidup secara lebih cepat, sehingga apapun dibuat dalam versi yang lebih praktis, termasuk diantaranya adalah makanan. Tidak perlu lagi lama-lama mengolah bahan makanan yang ada, karena banyak diantaranya yang bisa langsung dimakan hanya dengan memanaskan. Termasuk diantaranya adalah buah-buahan, tentunya banyak yang sudah tidak asing lagi dengan istilah buah kaleng bukan. Seperti namanya jenis buah yang satu ini memang disimpan atau diawetkan dalam kaleng, sehingga bisa tahan lebih lama dibandingkan dengan buah-buah segar pada umumnya yang hanya bisa bertahan selama beberapa minggu saja. Namun untuk fungsinya sendiri kebanyakan dijadikan sebagai menu pelengkap, seperti dekorasi dalam pembuatan kue ataupun digunakan sebagai produk praktis dalam pembuatan es buah. Namun apakah sebenarnya mengkonsumsi makanan semacam ini sehat? Jika terlalu berlebihan tentunya tidak, namun ada kalanya masyarakat juga menginginkannya untuk kebutuhan pembuatan kue atau sejenisnya.

Berikut ini solusi dalam pemilihan buah kaleng yang aman bagi kesehatan, diantaranya adalah: 1. Pilih yang kondisinya bagus, bisa dilihat dari tanggal pembuatan yang ada pada kemasan produk, atau dicek dari tanggal kadaluarsanya, pilihlah yang masa kadaluarsanya masih jauh, maksimal 3 bulan dari tanggal tersebut, sehingga buah juga masih dalam kondisi yang baik.

  1. Pastikan kondisi kaleng atau tampilan luar dari makanan tersebut baik, artinya tidak ada bagian yang rusak seperti diantaranya adalah bocor atau mungkin menggelembung dan terlalu besar dari ukuran yang sebenarnya hingga penyok, hal ini mengindikasikan ada bakteri berbahaya yang sudah mengkontaminasi isi makanan di dalamnya.
  2. Sebelum digunakan maka pastikan untuk mencucinya terlebih dahulu menggunakan air bersih, jika bisa air yang steril atau matang, sehingga tidak banyak zat pengawet yang nantinya ikut tertelan dalam tubuh ketika mengkonsumsinya.
  3. Hindari membeli yang sudah atau mau expired agar nutrisi yang ada dalam buah tetap terjaga. Hal ini karena buah yang sudah tidak layak dikonsumsi oleh siapapun apalagi dicampurkan oleh bahan kue lainnya maka akan membuat rasa kue menjadi aneh dan tidak layak dikonsumsi. Jadi harus lebih teliti lagi dalam membeli buah dalam kaleng dan jangan lupa selalu lihat tanggal expired.
  4. Beli dari brand terpercaya, untuk saat ini banyak sekali pilihan mulai dari brand seperti Del Monte, Wilmond, Frutaneira, Royal, dan merk terpercaya lainnya. Untuk rasa juga tersedia mulai dari koktail campuran, ceri, leci, dan jeruk. Dengan banyaknya pilihan tersebut membuat pembeli harus cerdas dalam memilih, jadi pilih yang sesuai kebutuhan.
  5. Kemudahan terbaru adalah bisa beli dengan cara online, cukup dengan membeli melalui handphone maka produk pilihan akan segera sampai sesuai alamat rumah. Pastikan juga produknya masih layak dikonsumsi dan jangan sungkan bertanya kepada penjualnya secara lengkap.

Mudah bukan, paling penting adalah memilih buah kaleng dan keju slice dari merk yang terkenal, tak hanya mempengaruhi rasa melainkan juga nilai gizinya, cek pilihannya di Toko Wahab. Salah satu toko online pertama yang menyediakan bahan kue dari beragam brand ternama yang sudah terkenal di sini. Cara pembeliannya pun mudah sekali bisa langsung mengunjungi situsnya kemudian pilih produk yang mau dibeli kemudian transfer, setelah itu pesanan akan dikirim langsung sesuai alamat yang diberikan saat membeli, sekarang semua mudah dengan Tokowahab.com.

About the Author

Fresha Simy - Marketing and Content Addict

Rate this Article
Leave a Comment
Author Thumbnail
I Agree:
Comment 
Pictures
Author: Fresha Simy

Fresha Simy

Member since: Jan 19, 2016
Published articles: 11

Related Articles